Cara Input Saldo Awal Persediaan - Zahir Online V2

Cara Input Saldo Awal Persediaan - Zahir Online

Cara Input Saldo Awal Persediaan


  1. Fungsi Saldo Awal Persediaan

Saldo awal persediaan berfungsi sebagai saldo acuan awal dimana periode transaksi di zahir online dimulai. hal ini bertujuan agar mutasi dari sebelum periode awal transaksi bisa terlihat histori. untuk usaha yg baru di bangun dan belum memiliki informasi saldo persediaan tidak perlu diinput.


pada input saldo awal persediaan, informasi yang harus di persiapkan adalah :

  • Jumlah saldo persediaan

  • Kode item barang dan nama barang

  • Nilai perolehan/Harga modal/HPP


Untuk memulai input saldo awal persediaan,klik menu konfigurasi/company>saldo awal>saldo awal persediaan


Gambar 1 :


Gambar 2 :


Catatan Informasi :

Kode barang : Isikan kode beserta nama barang nya

Data gudang : Tentukan gudang atas saldo barang

Departemen : Tentukan nama departemennya (Opsional)

Proyek : Tentukan nama proyeknya (opsional)

Jumlah : Tentukan kuantiti barangnya

Harga beli : Tentukan harga modal/Hpp barang


    • Related Articles

    • Cara Input Saldo Awal Persediaan Pada Zahir Online

      Berikut cara input saldo awal persediaan pada zahir online :  1. Buka go.zahironline.com 2. Lakukan Login menggunakan email yang telah di daftarkan 3. Jika sudah login, Pilih database yang telah dibuat 4. Klik menu konfigurasi 5. Pilih menu saldo ...
    • Cara Input Saldo Awal Akun - Zahir Online

      Cara Input Saldo Awal Akun Fungsi Saldo Awal Akun Saldo awal akun berfungsi sebagai saldo acuan awal dimana periode transaksi di zahir online dimulai. hal ini bertujuan agar mutasi dari sebelum periode awal transaksi bisa terlihat histori. untuk ...
    • Cara Input Saldo Awal Piutang Usaha - Zahir Online

      Cara Input Saldo Awal Piutang Usaha Fungsi Saldo Awal Piutang Usaha Saldo awal piutang usaha berfungsi sebagai saldo acuan awal dimana periode transaksi di zahir online dimulai. hal ini bertujuan agar mutasi piutang usaha per pelanggan dari sebelum ...
    • Cara Input Saldo Awal Hutang Usaha - Zahir Online

      Cara Input Saldo Awal Hutang Usaha Fungsi Saldo Awal Hutang Usaha Saldo awal Hutang usaha berfungsi sebagai saldo acuan awal dimana periode transaksi di zahir online dimulai. hal ini bertujuan agar mutasi hutang usaha per pemasok dari sebelum periode ...
    • Cara Input Saldo Awal Piutang Pada Zahir Online

      Berikut cara input saldo awal piutang pada zahir online  : 1. Buka go.zahironline.com 2. Lakukan Login menggunakan email yang telah di daftarkan 3. Jika sudah login, Pilih database yang telah dibuat 4. Klik menu konfigurasi 5. Pilih menu saldo awal ...