Mengatasi Tampilan Pada Program Zahir Terlalu Besar Dan Terpotong

Mengatasi Tampilan Pada Program Zahir Terlalu Besar Dan Terpotong

Bagaimanakah cara mengatasi agar tampilan pada program zahir menjadi terlalu membesar dan terpotong bahkan tampilan ikon ikon pada aplikasi lain diwindows juga ikut membesar jika akan membuka program zahir seperti pada tampilan dibawah ini.


Berikut ini solusi atas kendala tersebut.

1. Klik kanan pada shortcut / ikon program zahir yang anda gunakan kemudian pilih menu Properties.


2. Pada jendela Properties tersebut, pilih tab Compatibility kemudian unceklist opsi Run in 640 x 480 screen resolution. Selanjutnya klik tombol OK



    • Related Articles

    • Tampilan Pada Modul Dan Fasilitas Zahir Terpotong

      Pada saat menginput transaksi atau membuka modul yang tersedia pada program zahir ada beberapa tampilan yang tidak sempurna bahkan terdapat tombol tombol yang hilang. Jangan khawatir, masalah tersebut bisa terjadi dikarenakan settingan tampilan pada ...
    • Saat Buka Program Zahir Tampilan Warna Pada Windows Dan Program Zahir Berubah Menjadi Tidak Normal

      Bagaimanakah cara mengatasi agar warna tampilan pada windows dan program zahir menjadi tidak normal apabila membuka program zahir saja. Sedangkan jika membuka aplikasi selain zahir, maka tampilan warna pada windows tetap normal. Dibawah ini contoh ...
    • Zahir Accounting 6 Build 15 (Edisi Non ZEP)

      Berkas ini berisi pembaruan build Zahir Accounting 6 client server untuk semua edisi bukan ZEP ke build 15. Langkah-langkah memasang: Cadangkan file data Zahir GDB menjadi GBK kemudian tutup aplikasi Zahir Accounting 6. Unduh (download) file ...
    • Zahir Accounting 6 Build 12a (Edisi Non ZEP)

      Berkas ini berisi pembaruan build Zahir Accounting 6 client server​ untuk semua edisi bukan ZEP ke build 12a. Langkah-langkah memasang: Cadangkan file data Zahir GDB menjadi GBK kemudian tutup aplikasi Zahir Accounting 6. Unduh (download) file ...
    • Zahir Accounting 6 Build 13 (Edisi Non ZEP)

      Berkas ini berisi pembaruan build Zahir Accounting 6 client server untuk semua edisi bukan ZEP ke build 13. Langkah-langkah memasang: Cadangkan file data Zahir GDB menjadi GBK kemudian tutup aplikasi Zahir Accounting 6. Unduh (download) file ...